Kulit berminyak sering kali memproduksi minyak berlebih karena dehidrasi. Melewatkan moisturizer justru bisa membuat kulit makin berminyak dan rentan jerawat. Pelembap membantu menjaga skin barrier tetap sehat dan seimbang.
Pilih moisturizer yang ringan, non-comedogenic, dan sesuai untuk kulit berminyak.
Miracle 6 Spray bisa jadi solusi karena teksturnya lightweight dan cepat meresap. Kandungan Niacinamide-nya membantu mengontrol minyak, sementara Salmon DNA, Glycerin, Aloe Barbadensis, dan Camellia Oleifera Leaf Extract memberikan hidrasi yang cukup tanpa membuat kulit tambah berminyak. Cocok banget untuk kulit berminyak yang butuh moisturizing tanpa rasa berat!”

